Laman

Rabu, 14 Maret 2012

Pendosa

Setiap jengkal langkah kehidupan yang kita tapaki,
hanya berisi paradigma kosong yang kelihatan seolah isi
terlihat indah, namun hanya mendatangkan fitnah
bahkan lebih baik sampah!
Mencengkeram setiap denyut nadi,
membakar habis seluruh harga diri dan nurani!

………..

Sampai kapan kita mau begini, hah?!
Diombang-ambing oleh nafsu,
dibutakan oleh waktu, tak tentu

-Eka Supriyanto-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar